Anggota Koramil 18 Tripa Pijay Bersama Aparatur Data Warga Desa Binaan untuk Bakti Sosial Kodam IM

Jamalpangwa
Anggota Koramil 18 Tripa Bersama Aparatur Data Warga Desa Binaan untuk Bakti Sosial Kodam IM Dalam Peringati 20 Tahun Tsunami.(Dok Ist).

PIDIE JAYAiNewsPortalAceh.id - Sejumlah anggota koramil 18 Tripa, Pidie Jaya Bersama Aparatur Desa melaksanakan pendataan Warga Desa binaan Guna mendukung kegiatan Bakti Sosial Kodam IM dalam rangka memperingati 20 Tahun Tsunami di Desa Teuengkluet, Kecamatan Trienggadeng, Kabupaten Pidie Jaya, pada Senin (18/11/2024) sekitar pukul 09.00 WIB.

Dalam kegiatan itu Danramil 18/Tripa Kapten inf Dominggus Pardiara menyebutkan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu bentuk tugas dan tanggung jawab dari Babinsa untuk selalu berhubungan yang baik dengan masyarakat dimanapun berada dan bertugas.

Dalam hal tersebut para Babinsa Bersama dengan Aparatur Desa melaksanakan pendataan Warga Desa binaan Guna mendukung kegiatan Bakti Sosial Kodam IM dalam rangka memperingati 20 Tahun Tsunami.

Koramil 18/Tripa tgl 18 November 2024, Anggota Koramil 18 /Tripa An. Serda Zulham, di Desa Teuengkluet Kecamatan Trienggadeng, Kabupaten Pidie Jaya.

Editor : Jamaluddin

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network