“Segeralah mendaftar haji. Sebab, antreannya bisa puluhan tahun. Ketika muda, tubuh masih kuat untuk menjalankan semua rukun dan sunnah haji secara sempurna. Ini bukan hanya ibadah fisik, tapi juga pematangan kepribadian dan spiritualitas,” tutup Vina yang berangkat melalui kelompok terbang (kloter) 15 Embarkasi Solo (SOC 15) pada Minggu, 5 Mei 2025 pukul 12.00 WIB.
Editor : Jamaluddin
Artikel Terkait