Perahu Sampan Terbalik, Sulaiman Nelayan Pidie Jaya Dikabarkan Tenggelam di Laut
Senin, 09 September 2024 | 12:15 WIB

Kronologinya perahu sampan terbalik korban mengeluh kepala pusing dan menghilang secara tiba-tiba, sampan nya ditemukan oleh keluarga korban dan dibawa pulang ke panteraja.
"Identitas korban tenggelam memakai baju warna ijo lengan pendek," terangnya M.Nur.
Editor : Jamaluddin