Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Aceh Barat Bubarkan Remaja Yang Nongkrong Hingga Larut Malam
Sabtu, 10 Mei 2025 | 08:20 WIB

Selain itu, jika hingga larut malam anak-anak belum pulang ke rumah, agar selalu dipantau dan diawasi.
"Sekali lagi, ini langkah antisipasi agar anak kita tidak menjadi korban atau pelaku tindak kriminalitas, selalu awasi dan pantau pergaulannya saat berada di luar rumah," pungkas Kasi Humas.
Editor : Jamaluddin