Ada Tradisi Unik Bulan Puasa di Maroko, Dengan Cara Mainkan Alat Musik untuk Bangunkan Sahur

Tim iNews
Tradisi unik di Maroko ini hanya ada saat Ramadhan yakni 'Nafar' dan 'Tebbal'. (Foto: Youtube/Nafar Antwerpen)

Mereka ditampilkan dalam warisan negara-negara Arab lainnya termasuk Suriah, Emirat, Mesir, Aljazair, dan Tunisia. Orang-orang yang bertugas membangunkan Muslim untuk sahur disebut dengan nama yang berbeda di Timur Tengah, di antaranya 'messaharaty' atau 'mossaharaty'.

Kata itu diterjemahkan sebagai 'orang-orang sahur', mereka membawa gendang atau rebana untuk memecah kesunyian jalanan guna membangunkan orang-orang untuk sahur.



Editor : Jamaluddin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network