Menurut Dr Farra, dia tidak menceritakan kisahnya untuk mencegah pembawa thalassemia menikah, tetapi untuk memastikan bahwa orang-orang “menyadari semua kemungkinan dan bersiap untuk itu”.
“Banyak yang tidak pernah periksa, ternyata anak (mereka) (memiliki) thalassemia mayor dan merasa bersalah seumur hidup,” imbuhnya.
Editor : Jamaluddin
Artikel Terkait