get app
inews
Aa Text
Read Next : Satlantas Pidie Jaya Tindak 125 Pelanggar dalam Operasi Zebra Seulawah Tahun 2024

Berusia Ratusan Tahun, Masjid Pucok Krueng Beuracan di Aceh Masih Berdiri Kokoh

Senin, 27 Maret 2023 | 05:11 WIB
header img
Masjid Pucok Krueng Beuracan (foto: Dok Kemendikbudristek

Kendati struktur Masjid Pucok Krueng Beuracan ini di rancang sepenuhnya oleh Syekh Abdul Salim dengan atap bersusun tiga dan di antara atap dua dengan atap tiga terdapat sebuah ruangan yang konon di fungsikan sebagai tempat bilal mengumandangkan adzan, kubah masjid menyatu dengan atap tiga yang berbentuknya lebih kecil dari lebar atap dengan ornamen sirip kayu.

Masjid Pucok Krueng berusia 394 tahun masih berdiri kokoh tidak roboh walaupun dengan goncangan gempa bumi berkekuatan 6,5 skala richter menguncang Pidie Jaya, yang terjadi tepatnya pada pukul 05.03 WIB, pada tanggal 7 Desember 2016 lalu.

Editor : Jamaluddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut