get app
inews
Aa Text
Read Next : Pembangunan 7 Blok Huntara di Aceh Tamiang Ditarget Rampung Januari 2026

Metode Door to Door Jadi Solusi Distribusi BLTS Kesra Saat Banjir Langsa

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:08 WIB
header img
Meskipun wilayah Aceh Timur dan Kota Langsa baru saja dihantam bencana banjir serta tanah longsor, pelayanan publik bagi warga rentan dipastikan tetap berjalan. Foto: ist

Warga penerima manfaat seperti Asnawawi di Langsa Timur dan Nurhayati di Idi menyatakan rasa syukur atas bantuan yang mereka terima di tengah situasi darurat ini. 

Bagi mereka, dana tersebut menjadi penyambung hidup untuk memulihkan kondisi setelah rumah mereka terendam air setinggi satu meter. Branch Manager Kantorpos Idi, Fahrur Razi, menambahkan bahwa percepatan ini sangat krusial mengingat hampir tujuh puluh persen wilayah Aceh Timur terdampak banjir secara langsung.

Dedikasi para petugas Kantorpos di tengah situasi bencana ini menjadi bukti kehadiran negara dalam membantu warga yang paling membutuhkan.

 Fleksibilitas metode penyaluran di lapangan memastikan bahwa bantuan sosial tetap sampai tepat waktu dan tepat sasaran, meskipun infrastruktur daerah belum sepenuhnya pulih dari dampak bencana alam.

 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut