"Semoga dengan insentif ini, para pimpinan dan guru dayah dapat terus meningkatkan kualitas pendidikan dan pembinaan di dayah, sehingga generasi muda Kabupaten Bireuen yang dijuluki dengan kota santri dapat menjadi generasi yang Qur'ani dan berakhlak mulia," harapnya.
Editor : Jamaluddin
Artikel Terkait