get app
inews
Aa Text
Read Next : Kudapan Nikmat saat Siang Bolong, Rujak Aceh Mangga Kweni

Resep Mengolah Singkong yang Sangat Mudah Dibuat Jadi Makanan, Bahan Sederhana dan Enak

Minggu, 12 Februari 2023 | 16:52 WIB
header img
Resep makanan dari singkong yang mudah (Foto: Instagram @michellemawar/@nining279)

Bahan pelengkap:

1 Iembar daun pandan 100 gr kelapa parut 1/4 sdt garam

Cara membuat:

1. Masukkan semua bahan, kecuali pewarna kemudian aduk-aduk hingga tercampur merata.

2. Bagi adonan menjadi 3 bagian sama rata. Beri pewarna makanan pada masing-masing adonan.

3. Tuang adonan ke dalam loyang yang telah diolesi minyak goreng, dan dialasi daun pisang.

4. Sebelumnya panaskan kukusan terlebih dahulu, setelah itu masukan adonan dan kukus selama kurang lebih 10 menit, menggunakan api sedang.

5. Setelah 10 menit, masukkan adonan kedua dan kukus lagi selama 10 menit. Setelah itu masukan adonan ketiga, dengan waktu memasak selama 20 menit.

6. Panaskan semua bahan pelengkap selama 10 menit.

7. Setelah kue dingin, potong-potong kue dan baluri menggunakan bahan pelengkap.

Getas Singkong.

Resep makanan dari singkong yang mudah selanjutnya ada getas singkong. Mengonsumsi makanan ini akan membuat Anda kangen kampung halaman.

Bahan:

500 gr singkong yang telah diparut (kalau singkong mengandung banyak air boleh disaring dulu) 1/2 sdt garam atau secukupnya 1 - 2 sdm kelapa parut (boleh dilewati jika tidak ada ada) ambil bagian putih saja 1 sdt tepung kanji atau tepung tapioka 1 sdt margarin 1/2 sdt vanili bubuk 100 gr gula pasir atau sekitar 7 sdm penuh atau muncung 40 ml - 50 ml air putih atau sekitar 10 sdm air.

Editor : Jamaluddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut